KATA SAMBUTAN BLOGGER TGL PEMBUATAN 01 MEI 2013

PERHATIAN BUAT TEMAN-TEMAN SEMUA YANG SELALU MENGUNJUNGI BLOGGER SAYA JIKA INGIN MAKALAHNYA LENGKAP DARI BAB I SAMPAI BAB III /IV SILAHKAN DI DOWNLOAD FILENYA , OK....

Wednesday, May 1, 2013

MAKALAH HIDUP BERHIASKAN AKHLAK KHARIMAH.DOCX




BAB I
PENDAHULUAN
1.1.Latar belakang
Islam adalah agama yang sempurna, Islam sangat peduli terhadap kehidupan. Adapun kepeduliannya terhadap kehidupan ialah bagaimana cara berinteraksi dengan orang lain dan menjalani kehidupan yang berhiaskan dengan akhlak yang baik (mulia) diantaranya menghindari Ghibah, makan-makanan yang halal, berbakti kepada kedua orang tua, membiasakan hidup bersih dan lain sebagainya.
Bagi seorang muslim secara umum dalam pandangan islam memiliki kedudukan dan perhatian yang sangat mulia, kata “akhlak” disifati dengan kata karimah. Ini menunjukan bahwa kemuliaan itu erat kaitannya dengan akhlak mulia. Kemuliaan itu tidak disebabkan karena ketampanan, kekayaan, kedudukan, tetapi kemuliaan itu disebabkan oleh akhlak mulia. Meskipun seorang itu miskin, tak punya apa-apa, tak berkedudukan, jika ia berakhlak mulia niscaya ia akan memiliki kemuliaan.
Kemuliaan itu sangat berkaitan dengan akhlak karimah. Kerusakan yang terjadi, musibah dan bencana yang kunjung berhenti, penyebabnya adalah buruknya akhlak. Pantaslah Rasulullah di utus untuk menyempurnakan akhlak, agar hidup menjadi damai, tentram serta terhindar dari kekalutan dan permasalahan.
Berhias dengan akhlak mulia pertanda imannya sempurna, sabab diantara kesempurnaan iman adalah kesempurnaan akhlak. Seorang muslim yang baik, tentu saja ia akan berusaha menghiasi diri dengan akhlak yang mulia dengan mensuritauladan Rasulullah dalam kehidupan.
Berangkat dari hal inilah yang menarik perhatian saya untuk menulis makalah yang berjudul “Hidup Berhiaskan Akhlak Karimah agar kita sebagai umat islam mengetahui beberapa akhlak karimah dalam menjalani kehidupan dan dapat hidup seperti Rasulullah yang menjadi suri tauladan umat manusia.

PENGEN LENGKAP SILAHKAN DOWNLOAD FILENYA INI

No comments:

Post a Comment